Kompetensi Mahasiswa

 

Komputasi Cerdas & Vision

Kompensi ini menawarkan kepada mahasiswa untuk mendapatkan pemahaman, kemampuan dan pengalamanan dalam memanipulasi dan menganalisis data citra pada berbagai bidang aplikasi (insdustri, artificial intelligence, biomedika) dengan menerapkan metode sistem cerdas pada bidang aplikasi serta mengoptimalkan sistem.

 

Rekayasa Perangkat Lunak

Kompetensi ini menawarkan mahasiswa untuk memiliki kemampuan dan pengalaman berbagai teknik dan aspek yang harus diperhatikan dalam pengembangan perangkat lunak.